




Rantau Sakti - Skrining kegiatan merokok oleh puskesmas Tambusai Utara I untuk melihat seberapa parah tingkat perokok pada anak sekolah. Kegiatan ini berisikan tentang pengisian lembar pertanyaan sikap atau prilaku siswa terhadap kegiatan merokok. Program ini juga adalah program puskesmas Tambusai Utara untuk mencegah bahaya rokok serta membuat rumah berhenti merokok untuk para siswa.
Jadilah yang pertama berkomentar di sini